Tuesday, November 18, 2014

LOTTE Custard Cake



Yesterday I found another LOTTE product. The first Lotte product I found is Lotte Choco Pie it was delish and addictive! Now I will give you my review about LOTTE CUSTARD CAKE.
Lotte Custard Cake's packaging is yellow, this color is like showing the custard color itself. There also HALAL label on the front of this product package so the muslim no need to worry to eat this. 

When I opened the package, the cake texture is soft and there's the custard cream in the middle of it. It taste good, but it contains much oil. I think this oil that makes the cake become soft. At the first bite I taste something strong like..I don't know what it was. Was it vanilla or something but I guess that's not vanilla because vanilla smell better. That smell is just too strong in my nose and in my mouth when I eat it. The custard has good texture and taste. Pity me I don't really like the cake, I'd rather to choose the Choco Pie than Custard Cake. But if you guys eat this cake while enjoying you cuppa tea it could be the best couple of all times. Because their flavors would just be perfect together. The spongy and the custard texture will be work so good on your mouth. 

So, my overall opinion about this cake is good. If you like custard you would love this. I highly recommend to eat this cake with a cup of tea. It would taste so good.

 









Tuesday, November 11, 2014

Homemade Mocha Frappuccino and Simple Tiramisu

It's been a long loongg time I didn't enjoy a glass of coffee. I used to love coffee so much. I drink it everyday, but now I drink it if I want it one it's just because there are so many calories in the coffee mixture. Yesterday I was craving for it but yesterday I hadn't the right time. So today is my revenge! Hahaha I'm not only making coffee but I also made super easy tiramisu. Oh yas and it is contain some of calories. Okay because I use the Indonesian ingredients I'm gonna start to change my language into bahasa.

Untuk resep simple yang pertama untuk membuat Frappuccino bahan-bahannya adalah
- 1 sachet Torabika Susu
- 2 sdm susuk kental manis
- Sirup coklat atau chocolate topping jam
- Whip cream sesuai selera
- 12 Es batu/Ice cube

Alat yang diperlukan: Blender

-Nah untuk membuat nya, pertama-tama buat kopi terlebih dahulu dengan menyeduh menggunakan air panas. Aduk, kemudian diamkan beberapa menit.
-Siapkan whipcream kocok atau siap pakai (sesuai selera). Kalau saya menggunakan whipcream kocok yang bubuk.  
-Setelah kopi sudah tidak panas tuang kopi ke dalam blender dan ambil 12 ice cubes lalu masukkan ke dalam blender.
- Masukkan chocolate sirup dan susu kental manis ke dalam blender. Kopi pun siap untuk di blender.
- Tuang frappuccino ke drinking jar lalu hiasi atas frappuccino dengan whipcream. Voila! Mocha Frappuccino is in your hand!

Nah untuk resep yang kedua adalah Tiramisu!
Untuk membuatnya saya hanya menggunakan bahan berikut ini:
- Egg Drops (pengganti Lady Finger)
- Roti tawar (optional)
- Whipcream
- Coffee (Torabika susu)
- Coklat bubuk atau chocochips (optional)

Untuk membuatnya siapkan jar atau wadah untuk tiramisu nya, bisa juga menggunakan gelas kaca kecil atau mangkok kaca kecil.
- Langkah yang pertama adalah menyeduh kopi.
- Potong roti tawar sesuai dengan ukuran jar lalu masukkan ke dalam jar.
- Gunakan kuas karet untuk memercikkan air kopi ke atas permukaan roti yang telah berada di dalam jar.
- Susun Egg Drops sesuai selera kemudian kuasi Egg Drops dengan kopi.
- Tuang whipcream di atas egg drops dan simpan ke dalam kulkas dalam beberapa menit.
- Taburi coklat bubuk atau chocochips untuk mempercantik tiramisu.

Nah, mudah bukan untuk membuat nya. Frappuccino dan Tiramisu ini cocok dinikmati kapan aja. Kalau saya lebih suka menikmati nya saat matahari lagi terik-terik nya. Kalau kamu suka nya gimana? :)
Oiya minuman dan dessert ini cocok juga untuk dijadiin hidangan 'dadakan' buat sahabat atau teman yang sedang main ke rumah. Ga perlu repot-repot. Jika teman yang bertamu sudah akrab kalian bisa membuatnya bersama-sama sambil mengobrol lalu menikmatinya bersama-sama. Jadi ga perlu harus pergi ke cafe untuk macet-macet an, pulang dari cafe suntuk lagi deh nanti gara-gara kena macet lagi. Lebih baik nikmatin waktu bersama di rumah dan membuat nya sendiri. Pasti akan menyenangkan! Selamat membuat makanan enak dengan orang yang tercinta!








Saturday, November 8, 2014

Es Krim Dung Dung Super Mudah

Well, hi! Good to see you reading my blog. Terimakasih kepada pembaca-pembaca blog saya yang sampai detik ini juga jumlah pembaca nya kian meningkat. Terimakasih banget buat kalian.

Berbicara tentang es krim siapa sih yang ga sua es krim? Semua orang pasti suka, dari yang muda sampai tua. Takut gendut? Lagi diet? Takut kolesterol? Tau ga sih bahwa sesungguh nya semua orang yang obesitas dan punya kolesterol itu TERLALU BANYAK mengonsumsi suatu makanan. Ya kan?! Sekarang coba deh orang yang obesitas ini makannya ga ugal-ugalan. Pasti ga akan dia mengidap obesitas. Mungkin dia makan sehari 4 atau 5 kali sehari sehingga badannya melar, atau mungkin makan sehari 3 kali seperti biasa tapi dia sering ngemil dan aktifitas nya hanya duduk-duduk santai saja. Ya pasti obesitas. Jadi yang saya tekankan disini jangan takut untuk memakan makanan yang enak dan berlemak. Yang terpenting kamu harus mengetahui seberapa besar porsi mu. Jangan berlebihan dan jangan makan makanan seperti orang yang balas dendam atau menggunakan emosi nya. Biasanya orang kan misalnya makan kikil, nah pas sekalinyya makan kikil yang enak banget dan dia udah lama gak makan kikil eh dia nya sampai nambah-nambah.
Nah jadi ingat ya makanlah sesuai dengan takar nya.

Ok kembali lagi ke es krim. Hari ini saya mau sharing tentang gimana cara bikin es krim dung dung nih. Mudah banget, simple banget dan rasanya lezat banget! Ga perlu mixer atau wire whisk! Nah kaget kan hehe. Awalnya saat aku mencoba memmbuat es krim dung dung ini aku menggunakan santan kemudian saya mixer untuk mengocoknya namun setelah bereksperimen tanpa dikocokpun es krim ini juga enak! Bagaimana caranya? Simak baik-baik ya.

Bahan yang dibutuhkan hanya 3 items.
- Coconut Cream / Santan Kental (Saya menggunakan merk Sun Kara)
- Chocolate Jam ( Saya menggunakan Mariza chocolate topping jam)
- Susu Kental Manis

Nah caranya simple banget. Ada dua cara nih.

YANG PERTAMA
1. Gunting bagian atas Sun Kara, tuang ke tempat es krim.
2. Tambahkan chocolate jam dan susu kental manis secukupnya.
3. Swirl atau kocok kemudian simpan dalam freezer selama 1-2 jam.
4. Keluarkan es lalu hidangkan dengan aneka buah-buahan.

YANG KEDUA
1. Gunting bagian atas Sun Kara.
2. Tuang chocolate jam dan susu kental manis secukupnya kedalam bungkus Sun Kara.
3. Swirl atau kocok kemudian simpan dalam freezer selama 1-2 jam.
4. Keluarkan es lalu hidangkan.

Nah super simple kan. Kamu suka cara yang mana? Kalau aku suka cara yang kedua, praktis banget. Cocok banget buat anak kos yang pengen es krim murah dan simple. Yang perlu diperhatiin disini tekstur nya tentu berbeda dengan es krim dung dung yang bermerk itu. Karena ini murni santan jadi teksturnya lebih keras, namun jika ingin mempunyai tekstur yang lebih lembut kamu bisa mengocok santan ini dengan mixer selama beberapa menit.

Untuk rasanya dijamin rasanya sudah gurih banget karena rasa santan nya sendiri sudah sangat gurih, dan tambahan susu dan coklat berpadu sangat lezat di mulut..aahh enaknyaa..

Cuaca terik akhir-akhir ini paling cocok menyantap yang segar dan manis! Selamat mencoba!